Agranik Kreativitas Tanpa Batas
Agranik - Kreativitas tanpa batas. Berawal dari hobi dan ketertarikan yang berkaitan dengan teknologi khususnya dunia komputer dan internet. Komputer dan internet dua hal yang berbeda namun tidak dapat dipisahkan. Keduanya memiliki peran sebagai sarana menyalurkan kreativitas tanpa batas.
Kreativitas tanpa batas untuk mengembangkan kemampuan diri dan menyalurkan hobi, Agranik sebuah nama brand memiliki beberapa domain yang masih satu pemilik. Diantaranya agranik cell dengan alamat domain https://agranikcell.com, agranik shop adalah domain toko online dengan alamat domain https://www.agranikshop.com, dan agranik.id sebagai domain utama dengan alamat domain https://www.agranik.id.
Agranik merupakan brand personal masih dalam lingkup lokal meski demikian penggunaan agranik adalah orsinil dan sudah lama digunakan untuk komersil khususnya sebagai nama toko kami. Dalam perjalanannya agranik sendiri mengalami beberapa perubahan logo. Logo agranik cell, agranik shop dan agranik.id berbeda satu sama lain namun ada kesamaan atau kemiripan diantara ketiganya yanitu yang paling menonjol adalah membntuk hurup A segitiga.
Berikut ini gambaran dari masing masih perkembangan sejarah Agranik Cell, Agranik Shop, dan agranik,id.
Agranik Cell
Domain utama adalah agranik.id ini secara umum membahas berkaitan dengan keseluruhan informasi perkembangan agranik. Dengan domain yang berakhiran .ID ini sebagai klaim agranik berasal dari indonesia asli indonesia.
Seperti yang disebutkan bahwa agranik cell, agranik shop, dan aganik.id masih satu pemilik. Agranik Cell bermula dari sebuah nama konter pulsa, seiring berjalannya kreativitas tanpa batas mendaptarkan domain agranik cell untuk menajajki dunia informasi yang semakin pesat. Maka dibuatlah website agranik cell tersebut.
Dengan kondisi keuangan ekonomi yang saat itu naik turun agranik cell mengalami beberapa perubahan pada mulanya agranik cell memiliki hosting sendiri dan ditengah perjalanan melepas hosting karena beberapa alasan. Sehingga saat itu memilih untuk memperpanjang domain saja dengan mengaitkannya pada layanan blogspot dengan domain kustom agranik cell. sehingga isi dan tulisan artikel mengalami beberapa perubahan isi tulisan dan pembahasan.
Beberapa kali mengalami perubahan tampilan web dan template website dari wordpress ke blogspot dan sekarang kembali ke wordpress. Untuk saat ini domain agranikcell.com kembali memiliki hosting sendiri.
Agranik Shop
Adapun agranik shop merupakan toko online, selain menjual barang melalui website agranik shop juga membuaka toko online di marketplace yaitu tokopedia. Agranik Shop sebagai toko online kami untuk meningkatkan kepercayaan konsumen bahwa kami bertanggung jawab dalam menjual produk dalam meningkatkan kepuasan konsumen. Setiap barang yang kami jual adalah produk fisik bukan penipuan karena Agranik Shop bekerja sama dengan perusahaan penyedia produk Asal bandung.
Produk yang dijual di Agranik Shop yaitu produk pakaian, tas, sepatu untuk semua kalangan. Selain menjual melalui website kami juga membuka toko online di marketplace. Toko online di marketpalce yaitu Tokopedia. Agranik shop sudah menjadi member ditokopedia dengan status merchent dan terverifikasi oleh tokopedia.
Agranik.id
Agranik.id merupakan blog yang dikelola secara personal. isi konten berupa tulisan yang terdiri dari beberapa klasifikasi atau kategori tulisan. Kami membaginya menjadi beberapa menu dan kategori tulisan untuk saat ini terdiri dari:
- Menu PC/Gadget
PC dan gadget terbagi menjadi 3 kategori yaitu 1) Game 2) Android; dan 3) Windows. Game yang berarti tulisan artikel yang membahas yang berkaitan tentang game. Kami menyajikannya selengkap mungkin sehingga dapat menjadikan referensi buat kalian yang sedang yang berkaitan dengan topik game.
Untuk kategori Android yaitu tulisan postingan yang ada kaitannya dengan Hape maupun Android. Sedangkan Menu PC/Windows merupakan artikel postingan yang membahas tentang PC (Personal Komputer) dan windows semua yang berhubungan dengan hal tersebut kami masukkan ke dalam kategori PC/Windows.
- Menu Tutorial
Pada menu tutorial terdapat 2 kategori pembahasan yaitu Blogspot dan Wordpress. Kategori ini adalah kumpulan tutorial dan hal yang berkaitan dengan Blogspot dan Wordpress. Untuk kategori Blogspot dan wordpress sengaja kami bedakan karena keduanya dua hal yang berbeda sehingga memudahkan dalam mencari artikel yang sesuai dengan apa yang diinginkan.
Jika kalian sebagai pengguna blogspot dan ingin mengetahu hal yang berkaitan dengan blog silahkan pilih menu blogspot untuk mencari artikel yang sesuai dengan yang diharapkan. Sedangkan bagi para pengguna wordpress silahkan kalian pilih Wordpress untuk mencari sumber bacaan yang berkaitan dengan wordpress.
- Menu Sosmed
Sosmed kependekan dari Sosial Media yaitu membahas yang berkaitan dengan sosial media untuk saat ini hanya meliputi 3 Aplikasi sosial media saja yaitu terdiri dari 1) instagram, 2) Tiktok; dan 3)Youtube.
Aplikasi instagram sendiri banyak pembahasan yang sekiranya perlu temen-temen ketahui segala hal yang berkaitan dengan aplikasi ini. Ada juga membahas perihal sesuatu yang sedang viral dan menarik untuk dibagikan.
Aplikasi Tiktok sama halnya dengan Instagram pada menu ini merupakan kumpulan artikel atau postingan berkaitan dengan Aplikasi Tiktok yang layak dishare. Segala yang berhubungan atau ada kaitannya dengan Aplikasi Tiktok kami masukkan kedalam kategori ini.
Aplikasi Youtube, sama dengan keduanya merupakan kumpulan postingan yang berkaitan dengan aplikasi youtube. Kategori ini khusus membahas seputar aplikasi youtube berikut isi konten yang sedang viral atau menarik untuk dibagikan.
- Menu Lifestyle
Pada menu ini terdiri dari beberapa kategori tulisan artikel yaitu 1) Hobi; 2) Kuliner dan 3) traveling. Seperti nama kategori artikel atau tulisan yang disajikan merupaka tulisan yang bertema seputar hobi, Kuliner dan traveling.
Kategori Hobi secara umum merupakan postingan yang berkaitan tentang fashion dan lainnya. Untuk artikel yang berisi tentang makanan kami masukkan kedalam kategori Kuliner.
Untuk Menu Traveling, isi postingan pada kategori semua yang berkaitan dengan kegiatan traveling seperti tempat wisata, budaya lokal maupun berkaitan keunikan di setiap daerah yang layak untuk dibagikan.
- Tools
Pada "Menu Tools" ini merupakan halaman tools atau alat diantaranya 1) Kode Warna 2) Word Count dan 3) Tools Parse HTML. Word Count yaitu untuk menghitung jumlah kata dalam sebuah artikel. Halaman ini disajikan untuk kalian yang ingin mengetahui jumlah kata sebuah postingan.
Dalam hal ini jika kalian menargetkan blog kalian mendapat iklan adsense tentunya setiap postingan artikel harus memiliki jumlah kata minimal. Tools ini berfungsi untuk menghitung jumlah kata dengan mudah praktis digunakan. Hal ini tentu sangat bermanfaat dan mudah penggunaannya.
Sedangkan Untuk menu Tools Parse HTML merupakan halaman yang menyajikan tool yang berfungsi untuk konvert kode HTML. Caranya penggunaannya sangat mudah dan praktis, kalian tinggal salin kode mana yang ingin di parse dengan meletakkan kode HTML selanjutnya klik "Parse".
Agranik kreativitas tanpa batas disajikan dengan sepenuh hati untuk kalian yang sedang mencari informasi bacaan. Untuk saat ini pembahasan masih tergolong sederhana, kami selalu update dan sangat mengharapkan masukkan kritik dan saran untuk memajukan agranik.
Silahkan kirim kritik dan saran pada halaman kontak. Semoga apa yang kami sajikan ini dapat bermafaat. Terima kasih.
Posting Komentar untuk "Agranik Kreativitas Tanpa Batas"